Halaman 1 dari 151 hasil pencarian
Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan
Jenjang SMP dan SMA Khusus Tahfidz, Bahasa Arab dan Ilmu Diniyah
Kabupaten Semarang, Jawa Tengah
Ma’had Aly Bani Ahmad Ungaran merupakan lembaga pendidikan yang didirikan pada tahun 2020 oleh Yayasan Indratma Bangun Generasi. Ma’had ini terletak di jalan Gatotkaca RT.002/ RW. 001 Dampu, Kalongan, Ungaran Timur, Kab. Semarang. Yayasan Indratma Bangun Generasi telah dikukuhkan oleh notaris Raden Ajeng SA. Rini Andrijani. Serta telah terdaftar di kementerian Hukum dan HAM SK nomor : AHU-0023369.AH. Ma’had Aly Bani Ahmad Ungaran berdiri diatas lahan yang luasnya kurang lebih 1400 m². visi dan Misi Ma’had Aly Bani Ahmad Ungaran yaitu : 1. Membekali generasi muslim yang berilmu , kecakapan dan berakhlak karimah. 2. Menguasai bahasa arab secara aktif (lisan dan tulisan) serta dasar–dasar aqidah dan syari’ah sesuai pemahaman salaful ummah serta mampu mendakwahkan nya sesuai dengan metode yang benar 3. Menyelenggarakan pendidikan berbasis nilai-nilai agama yang berdasarkan Alqur’an dan sunnah berdasarkan pemahaman salaful ummah. 4. Meningkatkan kompetensi peserta didik dalam penguasaan bahasa arab dan peningkatan dan ilmu-ilmu syari’ah. 5....
Bandar Lampung, Lampung
Pesantren Maqra adalah lembaga pendidikan Islam yang menyediakan jenjang pendidikan mulai dari Kuttab (tahap awal pendidikan agama untuk anak-anak), SMP, hingga SMA. Pesantren ini mengutamakan program tahfidz Al-Qur'an dengan target 30 juz, memfokuskan kurikulumnya pada penghafalan dan pemahaman Al-Qur'an. Selain pendidikan agama, pesantren Maqra juga menyediakan pelajaran umum yang diperlukan untuk mempersiapkan santri menghadapi ujian nasional dan kehidupan di masyarakat. Dengan fasilitas yang memadai dan tenaga pengajar yang berpengalaman, Pesantren Maqra bertujuan menghasilkan generasi muda yang tidak hanya hafiz Al-Qur'an tetapi juga berakhlak mulia dan cerdas secara akademis.
Kabupaten Bogor, Jawa Barat
Mahad Tahfidzul Quran Ar Risalah Bogor adalah mahad yang berfokus pada tahfidzul quran dan ulumul islam, serta dipadukan dengan materi pelajaran umum. Mahad Tahfidzul Quran Ar Risalah Bogor dengan Piagam Statistik Pesantren 021650 dan Nomor Statistik Pesantren 510032011531. Memprioritaskan pendidikan agama yang berdasarkan Al Quran dan As Sunnah dengan memegang erat pemahaman para sahabat ridwanallahu 'alaihim, MATAQUR berkomitmen untuk mendidik para santri dengan sepenuh hati. Dibawah naungan Yayasan Ar Risalah Tamansari Bogor, MATAQUR berijazah nonformal dibawah PKBM Ar Risalah Bogor sehingga lulusan kami dapat melanjutkan ke jenjang Perguruan Tinggi Negri maupun Swasta. VISI Mahad - Menjadi lembaga pendidikan yang berasaskan al-Qur’an dan hadits dengan pemahaman generasi para salafus shalih dalam aqidah, ibadah, akhlaq dikehidupan bermasyarakat Negara Kesatuan Republik Indonesia MISI Mahad 1. Menyelenggarakan pendidikan berbasis tahfidzul quran dan diniyyah yang sesuai pemahaman salafush shalih 2. Melatih dan membiasakan peserta didik untuk beribadah sesuai aturan agama sesuai sunnah 3. Mencetak generasi...
Sorong, Papua Barat
Pondok Pesantren Cahaya Islam Papua berdiri pada tahun 2016 di Kota Sorong menaungi lembaga pendidikan formal SD Tahfidzhul Quran Cahaya Islam Papua (non-boarding), SMP Cahaya Islam Papua (boarding), dan SMA Cahaya Islam Papua (boarding).
Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat
Pesantren Al-Andalus Ulul Al-baab terafiliasi sebagai cabang dari Pesantren Islam Internasional Al-Andalus di Jonggol, Bogor yang telah bekerjasama dengan kampus-kampus Islam ternama di 4 negara: Arab Saudi, Mesir, Yordania dan Turki.
Prabumulih, Sumatera Selatan
Terdiri dari: Raudhatul Athfal (TK) Salafiyah Wustha (SMP Putra) Salafiyah Ulya (SMA Putra) Tadribud Duat (D3 Putra)
Kabupaten Berau, Kalimantan Timur
Ibnu Katsir Boarding School berlokasi di jalan Limunjan, Seramut RT 22 Kecamatan Sambaliung, Kabupaten Berau, Kalimantan Timur.
Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah
Lembaga Pendidikan Agama Islam & Bahasa Arab
Kabupaten Jember, Jawa Timur
Ma'had yang berfokus pada pemahaman santri berbahasa Arab dengan sistem mulazamah/sorogan, yang biasa para ulama salaf terapkan pada setiap santrinya.
Kabupaten Sleman, DI Yogyakarta
Rumah Tahfidz Qur'an Al Fata adalah unit rumah tahfidz yang berada dibawah naungan Yayasan Masjid Surau Ageng Al Fata Yogyakarta, yang memiliki program untuk fokus menghafal Alquran selama masa pendidikan minimal 1 tahun dan ditambah dengan ilmu dasar agama Islam
Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah
Madrasah Tingkat SMP/ SMA yang fokus kepada pendidikan adab, Al Qur'an dan Ilmu Syar'i
Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung
MTAQ ZIRR BIN HUBAISY merupakan Ma'had berbasis program tahfidz dengan pemahaman para As-Salaf Ash-Sholih dibawah naugan pemertintah (Kementerian Agama) yang beralamatkan Jl. Adhiyaksa, RT.001/RW.001, Kacang Pedang, Kec. Gerunggang, Kota Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung 33123
Kabupaten Bogor, Jawa Barat
Sekolah Tahfidz Qur’an Media (STQM) adalah Sekolah khusus tahfidz berbasis tarbiyyah (bimbingan dan pengembangan), dan mulazammah syar’iyyah (pengajaran ilmu diniiyah) dengan manhaj salafussholeh. Proses pendidikan jenjang usia 15 hingga 18 tahun untuk jenjang SMA dan mhasiswi, mendapatkan sertifikat tahfidz, ijazah kesetaraan paket C dan gelar S1 Program Utama Pondok Tahfidz Media.Fasilitas SantriwatiMakan selama dipondokRanjang Kasur yang nyamanPelayanan Kesehatan RnganPondok berasrama khusus putriPembekalan diniyyah syar'iyyahBimbingan bahasa arabFasilitas lengkap dan nyamanPembimbing yang berkompetenSistem berbasis kekeluargaanSarana dan FasilitasLokasi sejuk dikaki gunung salakStrategis dan mudah dijangkauTempat tidur nyaman bersihRuang Aula, Kelas dan KantorLapangan dan area parkir luasLokasi 7 km dari istana bogorPondok suasana villa sejuk tenangPROGRAM TAHFIDZ MEDIAPROGRAM TAHFIDZ ZIYADAH DAN PEMUTQINANPROGRAM TARBIYYAH DAN MULAZAMMAHPROGRAM BAHASA ARAB BILINGUALPROGRAM UMKM WOMENPRENEURPROGRAM LIFE SKILL MEDIA DIGITAL CONTENTPROGRAM LIFE SKILL DIGITAL MARKETING
Kabupaten Serang, Banten
Pondok Tahfidz Darul Wahyain merupakan Sekolah Sunnah setingkat SMP dan SMA ikhwan dan SMP Akhwat Pondok Darul Wahyain merupakan salah satu solusi pondok tahfidz murah dan berkualitas dengab fasilitas pondok yang lengkap serta diberikan pendidikan lifeskill yang dibutuhkan untuk masa depan Insyaa Allah Pondok Darul Wahyain FULL GRATIS BIAYA PENDIDIKAN, uang masuk 3jt adalah untuk keperluan santri sendiri dan uang makan 700.000 itu adalah untuk makan santri sehari 3x
Balikpapan, Kalimantan Timur
📚 RUMAH TAHFIZH AL QUR-AN AL LATHIF PUTRA/ IKHWAN ------------------------ معهد اللطيف لتحفيظ القرآن ------------------------ 📝 Pendidikan Peserta Didik(Santri) Khusus Putra Usia SMP dan SMA atau Sederajat 📜 KONSEP PENDIDIKAN Pondok Pesantren Rumah Tahfzih Al Qur-an Al Lathif adalah lembaga pendidikan yang memiliki tujuan pembelajaran untuk melahirkan generasi yang shalih, benar aqidahnya, mulia adabnya, kuat keilmuannya, bermanfaat bagi ummat dengan mengikuti metode dan manhaj yang mengutamakan Al Qur-an dan Sunnah sesuai pemahaman Para Pendahulu yang Shalih. Pembelajaran di Pondok Pesantren Rumah Tahfizh Al Qur-an Al Lathif menggunakan kurikulum Full Tahfizh Al Qur-an dengan tambahan Dirosah Islamiyah (Pendidikan Islam) atau kepesantrenan (Pelajaran Umum diakhirkan saat menjelang ujian paket) agar santri bisa fokus pada satu bidang yaitu pembelajaran Al Qur-an dan Ilmu-ilmu Syar'i sehingga diharapkan para santri memiliki kemampuan bacaan Al Qur-an yang benar serta memahami tafsirnya. 👤 PEMBINA Ustadz Raushan Fikry Adam, BA. حفظه اللّٰه تعالى (Alumnus Universitas Islam Madinah) 👥...
Kabupaten Bekasi, Jawa Barat
Pondok pesantren tahfidz khusus putra dengan jenjang Muthawasithah setara smp/sederajat, menerapkan kurikulum Diniyyah setara ponpes imam bukhori solo dan ponpes ibnu abbas sragen, berijazah negeri yang menginduk kepada smpn 10 terbuka sawangan kota depok.